Salah satu literasi yang harus dikuasai sebagai skill untuk hidup adalah literasi keuangan. Bagusnya, literasi keuangan ini sudah mulai dikenalkan pada anak-anak. Skill ini memang penting dan harus diajarkan sejak dini. Sebab, kemampuan mengelola keuangan dapat menentukan kesuksesan seseorang, terutama dalam menjalani hidup. Sayangnya, banyak orangtua yang merasa kesulitan mengenalkan literasi keuangan pada anak. Banyak […]
Simak Pentingnya Memiliki Rekening Online untuk Kemudahan Aktivitas Banking!
Kemajuan teknologi telah merajalela termasuk pada bidang finansial. Adanya teknologi memungkinkan kamu dapat membuka rekening online sehingga para nasabah tidak perlu repot-repot datang ke bank tertentu. Cara membuka rekening secara online pun terbilang mudah. Tentunya kamu harus memiliki gadget yang dapat digunakan untuk mengakses rekening tersebut melalui sebuah aplikasi yang dapat diunduh secara gratis. Semua […]
Mempersiapkan Dana Pensiun, Bagaimana Caranya?
“Gue benci banget. Orang tua gue lagi-lagi minta uang. Enak banget sih, jadi orang tua. Begitu nggak punya kerjaan, tinggal minta sama anaknya. Gue deh, yang pontang-panting harus kerja keras cari duit lebih. Padahal hidup gue aja masih pas-pasan, eh, orang tua selalu minta jatah.” Saya terhenyak saat seorang teman curhat tentang orang tuanya. […]
APLI Indonesia Talkshow Day 1: Penerapan Hukum atas Maraknya Investasi Trading Indonesia
Bicara soal investasi, saat ini saya merasa beberapa tahun terakhir hampir semua pihak sudah mulai menggembar-gemborkan soal investasi. Dengan demikian semakin banyak pula orang yang menyadari bahwa investasi itu penting. Orang-orang di lingkungan saya pun semakin gencar mencari investasi yang paling cocok. Bahkan anak muda pun sudah berpikir soal investasi. Sayangnya, seiring dengan semakin besarnya […]
Membangun Bisnis Jualan Online Semudah Membalik Telapak Tangan
Hari gini, membangun bisnis yang aktivitasnya adalah jualan online itu mudah banget. Ibaratnya, semua hal yang kita butuhkan dalam membangun bisnis online, sudah tersedia. Cara memulai bisnis online pun mudah. Misalnya dengan daftar TOKKO. Kita tinggal pakai platform yang sudah ada dan menjalankan operasional. Kemudahan ini saya rasakan saat membangun toko online di bidang fashion, […]
Komentar Terbaru